News

Innovation For Indonesia Bersama Vokasi

Sel, 06 Sep 2022
7:50 pm
Vokasi News

Sorry, no posts matched your criteria.

Share :
Oleh : fvokasiadmin1   |

Innovation For Indonesia Bersama Vokasi

Keseruan setelah persembahan penampilan dari Fakultas Vokasi dengan foto bersama

Keseruan setelah persembahan penampilan dari Fakultas Vokasi dengan foto bersama

Dies Natalis adalah suatu peringatan atas lahir nya perguruan tinggi dan terdapat peistiwa penting sebagai awal terbentuk nya suatu lembaga. Pada hari Selasa, 30 Agustus 2022 Opening Dies Natalis ke – 62 digelar secara offline yang dihadiri oleh para mahasiswa, tenaga pendidikan dan dosen.

Konsep acara Opening Dies Natalis pada tahun ini sangat menarik karena sebelum acara resmi, dibuka dengan napak tilas pada ketujuh fakultas yang ada di ITS dan mengusung tema  “Nusantara”. Dari setiap perwakilan fakultas mempersembahkan penampilan sesuai daerah yang ditugaskan oleh panitia.

Pada napak tilas kemarin, bapak Prof. Dr. Ir. Mochamad Ashari, M. Eng. bersama jajaran nya mengelilingi tujuh fakultas. Penyambutan bapak rektor bersama jajaran, keluarga besar Fakultas Vokasi menyanyikan yel – yel vokasi

Penyambutan Bapak Rektor dan Jajaran nya di Kampus Kota

Penyambutan Bapak Rektor dan Jajaran nya di Kampus Kota

Persembahan Fakultas Vokasi selanjutnya pada Opening Dies Natalis ITS ke – 62 adalah musikalisasi puisi dan tarian. Persembahan musikalisasi dan tarian di Fakultas Vokasi untuk Opening Dies Natalis ITS ke – 62,  tidak hanya mahasiswa tingkat atas tetapi juga mahasiswa baru.

Penampilan Musikalisasi Puisi (kiri) dan Tarian dari Mahasiswa Fakultas Vokasi

Penampilan Musikalisasi Puisi (kiri) dan Tarian dari Mahasiswa Fakultas Vokasi

Setelah menampilkan persembahan, semua hadirin mengakhiri acara napak tilas Fakultas Vokasi dengan sesi foto bersama. Setelah sesi foto bersama para hadirin melanjutkan acara resmi yang dilaksanakan di Taman Alumni ITS

Ucapan terima kasih kepada Bapak Rektor dan Jajaran nya atas kedatangan nya di Fakultas Vokasi

Ucapan terima kasih kepada Bapak Rektor dan Jajaran nya atas kedatangan nya di Fakultas Vokasi

Latest News

Sorry, no posts matched your criteria.