Memberikan kesempatan kepada lulusan program Sarjana (S1) untuk melanjutkan studi ke jenjang pendidikan Magister (S2) dalam bidang keilmuan atau keteknikan manejerial dalam hal design, produksi, perawatan dan perbaikan untuk berbagai sistem instalasi permesinan, perpipaan, kelistrikan, navigasi, automatisasi baik kapal atau bangunan lepas pantai.
Program magister S2 di Departemen Teknik Sistem Perkapalan dengan masa studi 4 (empat) semester, pendidikan ditekankan pada upaya peningkatan nalar, pemahaman filosofis perancangan, manajemen perawatan kapal. Beberapa mata kuliah seperti Sistem Permesinan Lanjut; Sistem Listrik dan Otomatisasi Lanjut; Sistem Perpipaan Lanjut dan sebagainya. Termasuk didalamnya ada matakuliah pilihan yang dapat diambil mahasiswa.
*update Januari 2022
Silahkan menghubungi kami: