Kontemplasi perjalanan panjang ITS menjadi kampus inovatif berdampak kelas dunia Kampus ITS, ITS News — Institut Teknologi Sepuluh Nopember
Jurusan Statistika FMIPA ITS Sabtu lalu, (26/11) kembali menggelar seminar nasional statistika. Seminar ke tujuh kali ini mengetengahkan tema Statistika Sebagai Dasar Pengembangan Kebijakan Pembangunan di Indonesia. Salah satu
Untuk lebih mempererat hubungan antara senior, yunior, dosen dan karyawan, Jumat kemarin (25/11) digelar malam keakraban di Teknik Lingkungan ITS. Untuk acara hiburan, mereka mengundang para musisi jalanan.
Demi meningkatkan kualitas mutu pengajaran dosen ITS, digelarlah Workshop on Implementation of Standard Operating Procedure (SOP) ITS Academic Quality Assurance. Selama dua hari, Rabu-Kamis(23-24/11), lebih dari 50 undangan
Ke depan, ITS akan memasang kamera monitoring pada empat gerbang di kampus ITS. Kamera ini mempunyai banyak fungsi dan kegunaan. Inilah yang diisukan oleh Pembantu Rektor II ITS,
ITS dan Pertamina Kamis (24/11) siang mengadakan ganti Freon mobil gratis di tempat parkir BAAK ITS. Acara ini sekaligus merupakan sosialisasi penggunaan Refrigerant MUSICOOL MC-134 buatan Pertamina yang ramah