News

Hari Pendidikan Nasional

Ming, 02 Mei 2021
2:25 pm
Uncategorized
Share :
Oleh : Admin Teknologi Informasi   |

Hari ini, kedua kalinya kita memperingati dan merayakan Hari Pendidikan Nasional di tengah suasana pandemi Covid-19. Masa-masa ini tidaklah mudah bagi para pendidik, pelajar, orang tua, serta kita semua yang menjalani aktivitas di tengah wabah yang masih melanda dunia.

Pada hari Iahir Bapak Pendidikan Indonesia Ki Hajar Dewantara, sekaligus hari penting bagi pendidikan nasional ini, marilah kita kesampingkan sejenak segala kesulitan. Hari ini kita bangkitkan semangat untuk menyongsong lembaran baru pendidikan Indonesia. Selamat Hari Pendidikan Nasional! Mari Serentak Bergerak, Wujudkan Merdeka Belajar.
#Hardiknas2021 #SerentakBergerak #MerdekaBelajar

Latest News

  • Hari Pendidikan Nasional

    Hari ini, kedua kalinya kita memperingati dan merayakan Hari Pendidikan Nasional di tengah suasana pandemi Covid-19. Masa-masa ini tidaklah

    02 Mei 2021
  • Orientasi Keprofesian dan Kompetensi Berbasis Kurikulum (OK2BK)

    Orientasi Keprofesian dan Kompetensi Berbasis Kurikulum (OK2BK) tanggal 21-25 September 2020, serentak seluruh kampus ITS, acara OK2BK berlangsung secara

    28 Sep 2020
  • Bakti Sosial Departemen Teknologi Informasi

    Mahasoswa-mahasiswi Departemen Teknologi Informasi ITS berbagi keberkahan dengan masyarakat sekitar dengan diselenggarakannya Bakti Sosial di Jl. Ambengan No. 39

    24 Mei 2019
Open chat
1
Halo👋 Jam kerja kami 08:00 - 16:00
Halo👋 Ada yang bisa kami bantu?