News

[PRESTASI] Rizka Amelia, Hilda Liliana Sihombing, Dina Yulianita, Mahasiswa Teknik Geofisika ITS Peraih Juara 3 dalam Kompetisi Gagasan Futuristik Petroleum Euforia 2021

Sen, 07 Jun 2021
2:37 pm
Informasi
Share :
Oleh : Admin-Teknik Geofisika   |

Tiga mahasiswa Teknik Geofisika ITS, Rizka Amelia, Hilda Liliana Sihombing, Dina Yulianita berhasil mengukuhkan prestasi dalam acara Petroleum Euforia 2021 .

Mengusung nama tim “POWERPUFF”, ketiga mahasiswa ITS ini berhasil menyabet Juara 3  dalam kompetisi Gagasan Futuristik. Kompetisi  ini melombakan ide atau gagasan yang berkaitan dengan masalah yang terjadi sekarang dan solusinya dimasa yang akan datang dalam bentuk video.

Petroleum Euforia 2021 merupakan serangkaian acara yang digelar oleh Ikatan Ahli Teknik Perminyakan Indonesia (IATMI) Seksi Mahasiswa STT MIGAS Balikpapan.

 

 

#Prestasi #Petroleum Euforia 2021 #GeophysicalEngineeringITS #TeknikGeofisikaITS #FakultasTeknikSipilPerencanaanDanKebumianITS #FacultyofCivilPlanningAndGeoEngineeringITS #InstitutTeknologiSepuluhNopember #ITS

 

Latest News

  • Webinar Gempa Bawean Jawa Timur

    Sejak kejadian gempa dan tsunami Aceh tahun 2004, hampir semua masyarakat Indonesia selalu mendengar dan mambaca istilah gempa tektonik.

    21 Apr 2024
  • Kuliah Tamu “BASIC MARINE GEOPHYSICS ACQUISITION”

    Teknik Geofisika ITS menyelenggarakan kuliah tamu dengan topik BASIC MARINE GEOPHYSICS ACQUISITION dengan mengundang Narasumber: Paul Kristanto, S.Si Ops.

    21 Apr 2024
  • Kuliah Tamu “Advanced Seismic Analysis Introduction To AVO Method”

    Teknik Geofisika ITS menyelenggarakan kuliah tamu “Advanced Seismic Analysis Introduction To AVO Method” bersama narasumber: Paulus Tangke Allo (Consulting

    04 Apr 2024