News

Matematika ITS menerima 12 mahasiswa program Pertukaran Mahasiswa Merdeka-PMM

Rab, 14 Sep 2022
7:45 am
Informasi
Share :
Oleh : Admin-Matematika   |

Departemen Matematika ITS menerima 12 mahasiswa program Pertukaran Mahasiswa Merdeka atau biasa disingkat PMM, Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka merupakan program pertukaran mahasiswa selama satu semester dari satu klaster daerah ke klaster daerah lainnya yang memberikan pengalaman kebinekaan dan sistem alih kredit maksimal sebanyak +/- 20 sks.

12 mahasiswa tersebut berasal dari:
-Universitas HKBP Nommensen Medan
-Universitas Sumatera Utara
-Universitas Negeri Makassar
-Universitas Halu Oleo
-Universitas Bengkulu

Pertukaran Mahasiswa Merdeka

Pertukaran Mahasiswa Merdeka

Latest News

  • Startup Mahasiswa Matematika Raih Penghargaan Nasional

    Startup mahasiswa Matematika PT Olimp Update Group berhasil meraih Penghargaan Startup Inspiratif 2025 dari Kementerian UMKM Republik Indonesia. Startup

    29 Des 2025
  • Tim COBIS ITS Raih Juara Harapan 1 pada LKTI UNY SEF 2025

    Kabar membanggakan kembali datang dari Departemen Matematika Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Mahasiswa kami bersama tim yang tergabung dalam

    12 Des 2025
  • Mahasiswa Departemen Matematika ITS Raih Honorable Mention di ONMIPA 2025

    Prestasi membanggakan kembali diraih oleh mahasiswa Departemen Matematika Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Junika Irdia Indi Astudin berhasil meraih

    11 Des 2025