ITS Press

Jelajahi Produk ITS Press !
15 Januari 2026, 14:01

Aku Cinta Laut Indonesia

Oleh : ifafaulina | | Source : -

Penulis:

Hasan Iqbal Nur, Siti Dwi Lazuardi, Dika Virginia Devintasari

 

26 halaman, 21 cm x 21 cm

ISBN: xxx-xxx-xxx-xxx-x

 

Sinopsis:

Buku ini mengajak anak-anak mengenal laut sebagai sumber kehidupan dan menumbuhkan rasa cinta pada laut Indonesia. Dengan ilustrasi berwarna, anak-anak diajak menjelajahi dan mempelajari keajaiban dan peran pentingnya laut. Buku ini juga dilengkapi aktivitas sederhana yang memancing diskusi, sehingga kegiatan membaca menjadi lebih menyenangkan. Selamat berpetualang menjelajahi laut!

 

Berita Terkait