Dalam rangka mendukung kelancaran kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, serta menyiapkan insan peneliti yang mampu menghasilkan publikasi bermutu dan bermanfaat bagi institusi dan bangsa, bersama ini kami membuka Pendaftaran Program Penyelenggaraan Asisten Peneliti dan Pengabdi (PAP) dan Program Beasiswa Pascasarjana untuk Peneliti (BPUP) Batch 1 Tahun 2025
Program Beasiswa Pascasarjana untuk Peneliti (BPUP) ini berasal dari Dana Non-PNBP ITS dan ditujukan untuk mendukung studi lanjut peneliti aktif di ITS. Sementara Program PAP memberikan dukungan dalam bentuk pendanaan untuk asisten peneliti dan pengabdi yang terlibat langsung dalam kegiatan riset dan pengabdian.
📌 Pendaftaran dibuka hingga 8 Agustus 2025 melalui tautan:🔗 Program PAP: https://its.id/ProgramPAP🔗 Program BPUP: https://its.id/ProgramBPUP
📋 Biaya program mengacu pada Satuan Biaya ITS Tahun 2025.
Untuk informasi lebih lanjut, silakan menghubungi narahubung kami:📱 0813-3325-0025 (Admin DRPM ITS)
Lampiran:
Menindaklanjuti Surat dari Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi Nomor 0006/C4/AL.04/2026 tanggal 7 Januari 2026, mengenai Mekanisme Pengembalian Sisa
Menindaklanjuti surat Direktur Jenderal Riset dan Pengembangan Nomor 0535/C/HM.00.03/2025 tanggal 31 Desember 2025 perihal Informasi Honorarium Peneliti, serta merujuk
Menindaklanjuti surat Direktur Hilirisasi dan Kemitraan Nomor 1208/C4/AL.04/2025 tanggal 30 Desember 2025 perihal Pengumuman Perpanjangan Waktu Penerimaan Proposal Program
YCAB Asia bersama PLUS (Platform Usaha Sosial) membuka program Dana Hibah Generasi Berkarya 2026 untuk organisasi atau yayasan yang