SMART ECO CAMPUS

SMART ECO CAMPUS

SOCIETY OF RENEWABLE ENERGY

Society of Renewable Energy Institut Teknologi Sepuluh Nopember (SRE-ITS)
Merupakan organisasi Student Chapter yang mewadahi keilmuan energi terbarukan kepada mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember. SRE ITS terbentuk bermula dari adanya keresahan dan pemikiran yang sama diantara beberapa mahasiswa ITS mengenai euphoria mahasiswa ITS terhadap isu linkungan dan ilmu EBT(Energi Baru Terbarukan) yang ada di Indonesia maupun di dunia. Energi Baru Terbarukan yang dimiliki bumi ini sangat disayangkan bila tidak diketahui pengetahuan dan implementasi pengembangannya.

Karena itu, SRE ITS mempunyai visi agar bisa memantik ketertarikan dan wawasan mahasiswa terhadap EBT ( Energi Baru Terbarukan). SRE ITS memiliki kegiatan yang dapat merealisasikan visi nya lewat program Kenal EBT, Seminar Ahli,Kajian Bersama, Company Visit dan masih banyak lagi.


Kegiatan Daring Zoom


Akun Instagram SRE

SMART ECO CAMPUS > SRE