DIRPENDIK

DIREKTORAT PENDIDIKAN
14 Agustus 2021, 06:08

LANGKAH-LANGKAH YANG HARUS DILAKUKAN CALON LULUSAN/WISUDAWAN ITS 124

Oleh : adminpendidikan | | Source : -
NO LANGKAH CONTACT/LINK
1 Mendaftar TA dan melaksanakan Sidang TA di Prodi  Prodi masing-masing
2 Mengecek nilai TOEFL di UPT Bahasa.

Jika belum terpenuhi, segera melakukan perbaikan nilai!

 Link: https://bahasa.its.ac.id/tata_cara.php?e726489cc9f227f706ae38dc27c4a7f5

 

3 Melakukan pengecekan nilai SKEM di MyITS StudentConnect.
(Bagi mahasiswa Program Sarjana dan Sarjana Terapan) Jika belum terpenuhi, segera melakukan perbaikan nilai!
 SKEM lama (Angkatan sebelum 2018)
Cp: Romli (085755935945)Link: melalui SIAKAD SKEM baru (Angkatan 2018 dst)
Cp: Rayhan (082233935593)Link: MyITS student connect
4 Bagi calon wisudawan yang dinyatakan lolos Yudisium, harus segera melengkapi:
a.    Bebas Pustaka dengan mengakses e-Bebas-Pustaka melalui web perpustakaan.

Salah satu persyaratan bebas Pustaka adalah upload buku TA melalui web repository.its.ac.id.

Bebas Pustaka akan dikirim langsung ke e-mail atau No. WA yang telah didaftarkan jika sudah TIDAK mempunyai tanggungan berupa pinjaman koleksi atau denda. Pengecekan pinjaman koleksi atau denda dapat dilakukan melalui web perpustakaan bagian layanan online pinjaman koleksi atau denda.

 Cp: Davi Wahyuni (08121735158); Marsudiyana (081242625292)

Link Bebas Pustaka: www.its.ac.id/perpustakaan

Link upload buku TA: https://repository.its.ac.id/

b.   Melakukan upload jurnal/artikel di Pomits.

(Bagi mahasiswa Program Sarjana dan Sarjana Terapan)

 Cp: Risna (081357710974)

Link: http://lpmp2ki.its.ac.id/pomits

Lihat pengumuman disini

c.    Melunasi IKOMA.

(Bagi mahasiswa Program Sarjana dan Sarjana Terapan)

 Cp/Wa: Surono (085645093613)

Link : Instagram @ikomaits pada bagian Mengurus Bebas Ikoma

d.   Mengisi data-data untuk cetak ijazah di Direktorat Pendidikan  intip.in/verifikasisptjm
e.    Mengisi data terkait peminjaman-pengembalian toga.  Link: https://wisuda.its.ac.id/
5 Mengisi data pada link berikut, bagi mahasiswa yang membutuhkan:
a. legalisir ijazah/transkrip/SKPI/sertifikat cumlaude  Cp/Wa: Anita (085706090069)

Link: its.id/legalisir

b. translate ijazah  Cp/Wa: Anita (085706090069)

Link: its.id/translate

6 Mengajak kepada semua calon wisudawan untuk berpartisipasi menjadi donatur dana abadi/endowment fund ITS.  Link: http://danaabadi.its.ac.id/web/

Berita Terkait

  • Wisuda ITS ke-129

    Sehubungan dengan akan dilaksanakan Wisuda 129 Periode April 2024 yang akan dilaksanakan secara offline pada tanggal 20-21 April 2024,

    14 Agustus 2021, 06:08
  • Wisuda ITS ke-128

    Sesuai kalender akademik ITS tahun 2022/2023, bersama ini kami sampaikan jadwal pelaksanaaan Wisuda 128 Periode September 2023 akan dilaksanakan

    14 Agustus 2021, 06:08
  • Jadwal Kegiatan Awal Mahasiswa Baru 2023-2024

    Jadwal kegiatan awal masing-masing mahasiswa baru dapat dilihat disini Post Views: 0

    14 Agustus 2021, 06:08
  • Wisuda ITS ke-127

    Sesuai kalender akademik ITS tahun 2022/2023, bersama ini kami sampaikan jadwal pelaksanaaan Wisuda 127 Periode Maret 2023 akan dilaksanakan

    14 Agustus 2021, 06:08