ITS Ciptakan Kapal Survei Otomatis Pertama di Indonesia
Kampus ITS, ITS News – Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki lautan luas terbentang yang kaya akan biota di dalamnya yang patut dijaga. Salah satu upaya menjaganya adalah dengan memantau keadaan bawah laut melalui survei hidro-oseanografi. Sebagai kampus maritim, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) telah melakukan terobosan baru dalam mengembangkan teknologi yang memudahkan proses survei tersebut. … Lanjutkan membaca ITS Ciptakan Kapal Survei Otomatis Pertama di Indonesia
Salin dan tempelkan URL ini ke dalam WordPress Anda untuk sematkan
Salin dan tempelkan kode ini ke dalam situs Anda untuk disematkan