News

Pengisian Data Mahasiswa Peserta Yudisium Untuk Wisuda Periode 125

Jum, 28 Jan 2022
11:11
Informasi
Share :
Oleh : Admin-Fisika-Edo   |

Seperti semester sebelumnya, mahasiswa yang akan mengikuti Yudisium untuk Wisuda ITS Periode 125 wajib mengisi formulir data mahasiswa, yang akan digunakan Departemen Fisika FSAD sebagai data pembantu untuk Tracer Study.

Pengisian formulir ini bersifat wajib. Mahasiswa harus menyertakan tangkapan layar pengisian formulir ini sebagai salah berkas pengajuan Yudisium.

Tautan pengisian formulir : intip.in/DataFisikaWisuda125

Latest News

  • Pengumpulan Draft Buku Tugas Akhir, Draft Proposal Tesis, dan Draft Buku Tesis untuk Ujian Tugas Akhir, Ujian Proposal Tesis, dan Ujian Tesis Semester Genap 2022/2023

      Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa Program S1 dan S2, FSAD, ITS:   Pengumpulan draft buku Tugas Akhir sebanyak 3 (tiga) eksemplar (bagi

    08 Jun 2023
  • Rekrutmen Mahasiswa Peserta Magang Merdeka Belajar – Kampus Merdeka (MB-KM) Hibah Kedaireka “Bio-SLG” Tahun 2023

    Tim Dosen Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) yang diketuai oleh Prof. Dr. Darminto, M.S. dari Departemen Fisika, Fakultas Sains

    23 Mei 2023
  • Pengisian Data Mahasiswa Peserta Yudisium Untuk Wisuda Periode 125

    Seperti semester sebelumnya, mahasiswa yang akan mengikuti Yudisium untuk Wisuda ITS Periode 125 wajib mengisi formulir data mahasiswa, yang

    28 Jan 2022