Pada tanggal 6, 9, dan 11 Juni 2024, Departemen Desain Produk ITS membahas tentang “Peluang Masuk Despro ITS Jalaur Mandiri 2024” bagi calon mahasiswa yang ingin masuk Desain Produk ITS lewat jalur mandiri. Tujuan pembahasan ini agar calon mahasiswa untuk mengetahui hal-hal yang perlu dilakukan sebelum ingin mendaftar Departemen Desain Produk ITS lewat jalur mandiri tersebut. Pembahasan tersebut dilakukan melalui live streaming.
Berikut video live streaming pembahasan tentang “Peluang Masuk Despro ITS Jalur Mandiri 2024” :
Despro Talk Sesi 1 – Peluang Masuk Despro ITS Jalur Mandiri 2024
Despro Talk Sesi 2 – Peluang Masuk Despro ITS Jalur Mandiri 2024
Despro Talk Sesi 3 – Peluang Masuk Despro ITS Jalur Mandiri 2024
Akhirnya pameran yang kita nantikan setiap tahunnya hadir kembali pada volume ke 25 ini, jangan
Kegiatan Inilho ITS 2026 Departemen Desain Produk ITS pada 10 Januari 2026 Post Views: 28
Desain Produk ITS Hadir dalam event : Kolabor-aksi Satus Persen Arek Surabaya, di Area Kota Tua, 29-31 Desember